Project EPC dibidang Oil and Gas ini adalah tantangan pertamaku. Semua ilmu yang kudapat dari bangku kuliah akan kuterapkan di project ini. Tugas pertamaku adalah memastikan semua pekerjaan khususnya Civil Work dikerjakan sesuai dengan gambar design dan spesifikasi. Let's see.
Owner : PT Chevron Pacific Indonesia
Consultant : PT Rekind Worley Parson
Contractor : PT. Berkat Karunia Phala-PT. Petroflexx Prima Daya Mineral Consortium
Area : Sangsam Field
Duration : 4 month
Budget : 3.1 Million dollar
System : Lumpsum
Pekerjaan ini terdiri dari 3 disipline :
- Civil work ; meliputi pekerjaa construct new access road class C panjang 2 km, Piling pipe work untuk pondasi support, concrete work (pondasi AVR, pondasi SID), ect.
- Pipeline Construction ; meliputi pekerjaan modifikasi pipe support, new pipe line, road crossing, ect
- Electrical ; meliputi power pole (tiang listrik), pemasangan Automatic Voltage Regulator (AVR), ect
Photo : Kondisi Jalan Setalah ditebar Aggregat
Photo : Geotextile Installation
Photo : Soil Filling (Penimbunan)
Photo: Compaction of Soil (Proses pemadatan)
Photo : Sand Cone Test
Photo : Kondisi setelah dipadatatkan
Photo : Selfie sekale
Photo : Proses pemancangan
Photo : Proses lifting pipa piling
Photo : joint pipe pile
Setelah itu pekerjaan yang saya supervis adalah Pondasi AVR dan Platform. Sebenarnya volume nya tidak besar jadi untuk pengecoran dilakukan secara manual. Berikut foto documentasi pekerjaannya
Photo : Footing Platform
Photo : Pondasi AVR
Photo : Pengecoran
Photo : Platform selesai dicat
Aktifitas pekerjaan pipeline work and electrical :
Photo : DFT coating pipa
Photo : Power pole (tiang listrik)
Photo : Tail Gate Meeting
0 Comments:
Post a Comment